Cari Blog Ini

Sabtu, 21 Mei 2011

Latihan soal matematika Klas 7 semester Genap 2011

Soal Latihan

1. jika luas segitiga samakaki 20cm2,maka luas jajargenjang yang dibentuk dari dua segitiga tersebut adalah ....
    a. 20               b.30
     c.40               d.50

2.Luas sebuah persegi panjang=48 cm2.jika panjang 16 cm,maka keliling persegi panjang adalah .......

    a.36 cm          b.38 cm
     c.39 cm         d.40 cm

3.Jika keliling persegi 28 cm,maka luasnya adalah .....

    a.36 cm2           b.42 cm2
    c.49 cm2           d.64 cm2

4.Sepetak sawah berbentuk persegi dengan panjang sisinya 16 m. disekeliling sawah akan ditanami pohon jati dengan jarak 2 m,maka jumlah pohon jati yang diperlukan ......

    a.25 pohon         b.30 pohon
    c.32 pohon           d.40 pohon

5.Sebuah persegi panjang dengan ukuran panjangnya 56 cm dan lebarnya 18 cm .persegi panjang tersebut akan dibuat persegi kecil-kecil dengan panjang sisi 3 cm,maka jumlah persegi kecil yang terbentuk adalah ....

    a. 124 buah         b.112 buah
    c. 98 buah            d.84 buah

6.Jika sebuah segitiga besar sudutnya 2x.,(x+25), dan (3x+35), maka nilai  x  adalah ......

    a.45                    b.20
    c.25                     d.36

7.Sebuah segitiga siku-siku samakaki jika salah satu sisi siku-sikunya 10 cm,maka luas segitiga tersebut adalah .....

    a.50 cm2                 b.100 cm2
    c. 120 cm2                d.140 cm2

1 komentar:

Anonim mengatakan...

GAMPANG BANG